Rabu, 03 November 2010

Doa ku untuk Indonesiaku

Indonesiaku,,,,
Tempat dimana ibuku melahirkanku
Tempat dimana aku memulai hidupku
Tempat dimana aku beranjak dewasa

Indonesiaku,,,,
Kehijauan alammu
Biru lautmu
Kini,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,
Telah berubah menjadi laut tangis
Yang telah dikeluarkan dari mata ribuan jiwa
Mereka menangis,meronta,meraung

Indonesiaku,,,,
Beribu-ribu jiwa kini telah kembali padaNya
Lewat bencana yang telah kau berikan

Indonesiaku,,,,
Alam kini telah murka
Dengan semua kelakuan manusianya
Jiwa-jiwa yang tak berdosa menjadi korbanmu

Indonesiaku,,,,
Kembalikan hijau alammu
Kembalikan biru lautmu
Kami akan menjagamu

dan 

Takkan pernah kami merusakmu lagi

Meletusnya Gunung Merapi




Gunung merapi dengan ketinggian 2.950 Mdpl kali ini telah memasuki status Awas,tepatnya semenjak 25 Oktober,aktivitas gunung merapi ini semakin terlihat beberapahari belakangan. Gunung merapi yang berada diperbatasan Yogyakarta dan Jawa Tengah sudah mengeluarkan materialpanasyang terlihat dari pos pengamatan merapi.
Jumlah guguran lava sebelum 21 oktober 2010 kurang dari 100 kejadian menjadi 194 kejadian pada 24 oktober 2010 .Meningkatnya jumlah guguran lava ini mengancamdi daerah selatan hingga tenggara merapi ,yaitu kabupaten Sleman dan Klaten,serta berpotensi menimbulkan awan panas.

Rabu, 20 Oktober 2010

Diary Depresiku

Malam ini hujan turun lagi
Bersama kenangan yang ungkit luka dihati
Luka yang harusnya dapat terobati
Yang kuharap tiada pernah terjadi

Kuingat saat ayah pergi,dan kami mulai kelaparan
Hal yang biasa buat aku,hidup dijalanan
Di saat ku belum mengerti,arti sebuah perceraian

Yang hancurkan semua hal indah,yang dulu pernah aku miliki

Wajar bila saat ini,ku iri pada kalian

Yang hidup bahagia berkat suasana indah dalam rumah
Hal yang selalu aku bandingkan dengan hidupku yang kelam
Tiada harga diri agar hidupku terus bertahan


Mungkin sejenak dapat aku lupakan 
Dengan minuman keras yang saat ini kugenggam
Atau menggoreskan kaca di lenganku
Apapun kan kulakukan,kuingin lupakan


Namun bila ku mulai sadar,dari sisa mabuk semalam
Perihnya luka ini smakin dalam kurasakan
Disaat ku telah mengerti,betapa indah dicintai
Hal yang tak pernah ku dapatkan,sejak aku hidup di jalanan

My Music

Sekilas tentang dirimu
yang lama ku nanti
memikat hatiku
Jumpamu pertama kali
Janji yang pernah terucap
 Tuk satukan hati kita
namun tak pernah terjadi
Mungkinkah masih ada waktu
Yang tersisa untukku
Mungkinkah masih ada cinta dihatimu

Andaikan saja aku tau
Kau tak hadirkan cintamu
Inginku melepasmu dengan pelukan 
Sesal yang datang selalu
Tak membuatmu kembali
Maafkan aku yang tak pernah tau
Hingga semuanya pun kini tlah berlalu


Maafkan aku
Maafkan aku
Mungkinkah masih ada waktu
Yang tersisa untukku
Mungkinkah masih ada cinta dihatiku


Andaikan saja aku tau kau tak hadirkan cintamu
Inginku melepasmu dengan pelukan
Inginku melepasmu dedngan pelukan



Rabu, 13 Oktober 2010

Taukah kamu???????

Pernahkah kamu mendengar nama makanan yang cukup unik,,??? ya makanan tersebut memang telah langka,tetapi untuk sebagian masyarakat Gunungkidul makanan tersebut masih tergolong sebagai makanan pokok ,memang unik makanan ini,,,ingin tahu namanya???????????
Tiwul ,,nama yang mungkin sudah tidak langka ditelinga pembaca yang asli orang dari daerah Gunungkidul.
Makanan ini sangat banyak disukai karena bentuknya yang unik ,mengenyangkan ,dan harganya yang relatif murah.Di pasar-pasar tradisional di Gunungkidul dan jogja khususnya banyak dijumpai Tiwul,dahulu makanan ini digunakan masyarakat Gunungkidul sebagai makanan pengganti nasi,karena konon katanya jaman dahulu masih mahal makanan,apalagi nasi,istilah Jawanya "Larang Pangan".
Tiwul terbuat dari bahan dasarnya yaitu Gaplek,,yang mulanya adalah ketela pohon yang dikupas kulitnya ,kemudian dijemur,setelah itu ketela yang sudah kering,dihaluskan.Akan lebih baik jika penghalusan ketela menggunakan alu dan lumpang,alat-alat ini juga sudah semakin langka,apalagi dikota-kota besar,mungkin sudah tidak ada.Penghalusan ketela adalah dengan cara ditumbuk sampai halus sampai menjadi tepung ,yang sering disebut tepung gaplek,tepung ini tidak hanya untuk pembuatan tiwul,tapi juga bisa untuk pembuatan kue_kue dan aneka macam roti.Tepung gaplek sudah jadi,sekarang tinggal pembuatan tiwulnya,,caranya tepung kita ambil seperlunya,taruh pada tempat yang disebut tampah,kemudian tepung dituangi air sedikit demi sedikit saja,lalu diuleni sampai adonan tepung dan air tercampur,perlu diingat penggunaan air jangan terlalu banyak,karena adonan bisa encer,dan tidak jadi tiwul melainkan bubur,setelah adonan jadi,siapkan dandang atau pengukus diatas api,setelah tempat kukusan panas,masukkan adonan tiwul ,dan kedalam pengukusan,setelah matang,tiwul siap disajikan
Bagi penduduk asli Gunungkidul yang telah lama meninggalkan desanya dan merantau kekota-kota besar,akan sangat m,eindukan makanan ini.
Tiwul biasanya sangat sedap jika disajikan dengan,sayur bayam,sambel trasi,dan tempe goreng,,bisa juga dengan sambel bawang,dengan lalapan sayur seperti kacang panjang,atau daun bayam yang telah dicuci.Rasanya sungguh enak,,,,,Wahhhhhhhh sedapppppppnya

Rabu, 06 Oktober 2010

Mug HotCold

Mungkin Anda akan sedikit heran dengan mug yang satu ini.Mug hasil karya Charles and Marie's ini cukup unik,dimana mug ini bisa mengubah warna dasar mug sendiri dengan bergantung pada isiannya.
Artinya bila mug tadi diisi olrh air panas seperti kopi atau teh panas,maka mug akan berwarna putih dengan tulisan "HOT" warna hitam. Sebaliknya jika kondisi mug tadi diisi dengan air dingin,maka mug akan berubah warna menjadi hitam bertuliskan "COLD" warna putih.
Jadi bila Anda menuang kopi bisa dilihat mug akan berwarna putih,maka mug akan berganti warna.

Rabu, 22 September 2010

My school

 Aku salah satu siswa smk Teruna Jaya,sekarang aku sudah kelas 2,kini sudah 2 tahun aku bersekolah disini.Aku sangat senang bisa belajar,bermain,dan mengenal banyak perbedaan yang ada antara teman 1 dan yang lainnya.Sekolah ku memang terletak di daerah pedesaan,belum kota,karena kami adalah orang desa.Tepatnya alamat sekolahku adalah smk Teruna Jaya Jl.Nglipar-Ngawen Gunungkidul Yogyakarta.Aku akan memperlihatkan potret foto-foto aku temanku dan sekolahku,,nah ini dia,,,,

Rabu, 18 Agustus 2010

Tentang Kwarasan

Kwarasan adalah nama desaku.Aku dilahirkan disini pada tahun 1993. Sampai saat ini,aku masih bertahan didesa ini.Desaku adalah desa yang melakukan pembangunan terus-menerus sehingga selalu terdapat kemajuan.Suatu saat nanti aku ingin membangun desa ini lebih maju dari sekarang.